Penyakit Melasma (Chloasma) Atau Topeng Kehamilan

by Unknown , at February 07, 2013

Definisi Melasma (Chloasma, Topeng Kehamilan)

Klaosma dan juga topeng kehailan merupakan nama lain dari penyakit melasma dan topeng kehamilan sendiri di dapat namanya karena penderita melasma adalah kebayakan wanita yang masih dalam kondisi hamil. Melasma adalah bercak pigmentasi yang berada pada bagian wajah penderita yang memilki warna coklat tua.

Penyebab Melasma

Tentu saja penyebab dari melasma sendiri adalah pemaparan yang dilakukan dengan menggunakan sinar matahari dan juga selain itu adanya hubungan yang terjadi anatara hormon estrogen dengan hormon progesteron pada wanita karena banyaknya yang ditemukan pada wanita yang masih hamil, yang menggunakan KB dengan mengambil KB pil dan juga bagi khusunya wanita yang masih dalam menjalani terapi sulih hormon pasca menopause.

Gejala Melasma

Bagi sebagain penderita penyakit ini dapat dikenali dengan adanya gejala yang muncul pada bagian pipi, dahi, rahang dan pelipis berupa bercak-bercak pigmentasi yang muncul berwarna coklat tua dan bercak tersebut pada dasarnya mempunyai sifat simetris yang berada pada bagian kanan dan kiri bagian dari wajah penderita.

Diagnosa Melasma

Diagnosis penyakit melasma sangatlah mempunyai kaitan erat dengan gejala yang di derita dan juga dari hasil pemeriksaan secara fisik dan jika terjadi pada kasus yang sangat berat maka sebaiknya digunakan sinar laser untuk terapi.

Pencegahan Melasma

Yang harus dilakukan penderita untuk mencegah penyakit ini adalah dengan menggunakan tabir surya setiap hari secara baik dan rutin.

Penyakit Melasma (Chloasma) Atau Topeng Kehamilan
About
Penyakit Melasma (Chloasma) Atau Topeng Kehamilan - written by Unknown , published at February 07, 2013
Comment disabled

By: Alrief

Copyright ©2013 Senyawa Hati by
Theme designed by Alrif - Published by Proyek-Template
Powered by Blogger
-->